Home / LAHAT METROPOLIS (Halaman 342)

LAHAT METROPOLIS

PASUKAN MANTAB PRAJA 2018, SIAP AMANKAN PILKADA

Author : Prima   LAHAT, LhL – Polres Lahat melaksanakan apel gelar pasukan operasi mantab praja Musi 2018, yang berlangsung di lapangan Danrindam II/Sriwijaya Dodik Jur, kegiatan ini dalam rangka menghadapi Pilgub dan Pilbub Serentak di Wilayah Sumatera Selatan (Sumsel), Jumat (05/01) Apel gelar pasukan dilaksanakan untuk mengecek kesiapan personel …

Baca Selanjutnya...

PEMBANGUNAN TPT TANJUNG BERINGIN TERUS DIGENJOT

Author: Ivi Hamzah KOTA AGUNG, LhL- Pembangunan Tembok Penahan Tanah (TPT) di areal persawahan Desa Tanjung Beringin terus dikerjakan oleh masyarakat desa agar cepat selesai. Pembangun TPT ini untuk menahan longsornya tanah dari bibir parit, karena parit yang menuju areal persawahan desa tanjung beringin ini sering sekali tertimbun oleh tanah, …

Baca Selanjutnya...

SISA LIBURAN, BUKIT SELFIE MASIH RAMAI PENGUNJUNG

Author : Repi Black GUMAY ULU, LhL – Bukit Selfie, mungkin tidak asing lagi bagi warga Kabupaten Lahat. khususnya Kecamatan Gumay Ulu, Kabupaten Lahat. Bukit Selpie merupakan salah satu objek wisata yang cukup menarik dan wajib dikunjungi pengunjung, utamanya pendatang dari luar Lahat. Selain lokasi yang berlatar belakang pohon pohon …

Baca Selanjutnya...

CITIMALL MASIH RAMAI WALAU SUDAH HARI KE-4 TAHUN 2018

Author : Riadi LAHAT – Menginjak hari ke Empat di tahun 2018, Citimall Lahat terlihat masih diserbu pengunjung yang hadir berasal dari Kabupaten Lahat sendiri, maupun Kabupaten atau Kota tetangga (Kabupaten Muara Enim, Kota Pagaralam dan Kabupaten Empat Lawang), Rabu (03/01). Susanti, warga Kabupaten Empat Lawang tepatnya dari Kecamatan Pendopo …

Baca Selanjutnya...

PANEN TERKENDALA BERAS NAIK HARGA

Author : Riadi KOTA AGUNG, LhL – Sebagian warga dan pedagang beras lokal mulai mengeluhkan kurangnya jumlah suplai beras di Kecamatan Kota Agung, akibatnya beras mulai mengalami kenaikan, hal itu dikarenakan kurangnya suplai beras dari petani yang belum masuki masa panen, disinyalir hujan menjadi kendala suplai beras tersebut. Informasi di …

Baca Selanjutnya...

CITIMALL LAHAT, TEMPAT NYAMAN HABISKAN MASA LIBURAN

Author ; DARMAWAN LAHAT, LhL – Masih dalam pasca sambut tahun baru 2018, Citimall Lahat diserbu pengunjung yang hadir berasal dari Kabupaten Lahat maupun Kabupaten atau Kota  tetangga (Kabupaten Muara Enim, Kota Pagaralam dan Kabupaten Empat Lawang). Rabu (03/01). Sebut saja Meri ibu muda yang beralamat di Prumnas Blok C, …

Baca Selanjutnya...

BUAT SIM ONLINE, CUKUP BAWA E-KTP

Author : Darmawan LAHAT, LhL – Warga Kabupaten Lahat kini harus mengikuti ujian pembuatan SIM (Surat Izin Mengemudi) berbasis internet (SIM Online, red). Kepengurusan pembuatan Sim Online ini sudah efektif diberlakukan pada tanggal 28 Desember 2017. Dalam prosesnya, pemohon SIM ini cukup datang ke Satlantas Polres Lahat dan membawa Elektronik …

Baca Selanjutnya...

MAJLIS TAKLIM AL-FATTAH BERBAGI SEMBAKO DI MUARA SIBAN

Author : HENDRY LAHAT, LhL – Berbagi, sudah menjadi keharusan setiap manusia dengan tidak memandang status, ras dan agama. Hal itulah yang dilakukan oleh Majelis Taklim Al Fattah Dusun III Muara Siban Kecamatan Pulau Pinang Kabupaten Lahat, yang membagikan Sembako secara gratis, Rabu (03/01/2018). Ketua Majelis Taklim Al Fattah, Marhama …

Baca Selanjutnya...

KEPSEK MTs DAPAT SATYA LENCANA XX

Author : Nur LAHAT, LhL – Di peringatan Hari Amal Bhakti ke 72 tahun ini, sebagai tanda penghargaan kepada pegawai yang masa kerjanya diatas dua puluh tahun, kementrian agama memberikan penghargaan satya lencana. Salah satunya kepada Kepala Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Lahat Neliana, S.Ag, bertempat di lapangan upacara MAN 1,usai …

Baca Selanjutnya...

HELMI : ALIH TUGAS DI KEJAKSAAN, ITU HAL BIASA

Author ; Ganda Coy LAHAT, LhL – Jabatan Kepala Seksi (Kasi) Intelijen) Kejaksaan Negeri (Kejari) Lahat yang sebelumnya dijabat Indra Abdi Perkasa, SH, hari ini Rabu (0301/18) diserahterimakan dan digantikan pejabat yang baru, Erik Yudistira, SH di aula Kantor Kejaksaan Negeri Kabupaten Lahat. Agar kegiatan ini lebih khidmat, diawali dengan menyanyikan …

Baca Selanjutnya...

HAB KE-72, 10 GEROBAK UNTUK PEMULUNG

Author : Romi LAHAT, LhL – Bertempat di LapanganMadrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Lahat, dengan mengusung tema “Tebarkan Kedamaian” Kankemenag Lahat menggelar upacara dan Hari Amal Bakti Kementerian Agama Republik Indonesia ke-72, Rabu (3/1). Acara tersebut dihadiri Bupati Lahat yang diwakili asisten Ramzi, SIP, MM, Dandim 0405 Lahat, Wakapolres Lahat, …

Baca Selanjutnya...

KASI INTEL KEJARI LAHAT PINDAH TUGAS

Author : Prima LAHAT, LhL – Kejaksaan Negeri (Kejari) Lahat menggelar acara pisah sambut Kasi Intelijen, Rabu (03/01/) pagi. Acara yang digelar secara internal Kejari Lahat ini memang tidak ada undangan khusus melainkan pegawai Kejari Lahat saja. Ada pun pergantian personil kejaksaan tersebut adalah, Kasi Intel yang lama yaitu Indra Abdi …

Baca Selanjutnya...

LAHAT, KABUPATEN DENGAN AIR TERJUN TERBANYAK SE-INDONESIA

Author : Nopri KOTA AGUNG, LhL – Dengan sudah didatanginya air terjun Muara Payang di Desa Kebun Jati oleh tim Panoramic of Lahat, tentu saja menambah deretan panjang jumlah air terjun yang dimiliki oleh Kabupaten Lahat. Seperti yang dikatakan oleh Mario, saat ini air terjun yang ada di Kabupaten Lahat …

Baca Selanjutnya...

BERLANJUT, KASUS DD SUNGAILARU TUNGGU REAL AUDIT ISPEKTORAT

Author : Ron LAHAT, LhL – Proses penanganan kasus dugaan penyimpangan realisasi Dana Desa Sungai Laru, Kecamatan Kikim Tengah, Kebupaten Lahat terus berlanjut. Tahapan penanganan kasus yang merugikan keuangan Negara Tahun Anggaran 2016 hingga ratusan juta rupiah ini, disampaikan Kajari Lahat, Helmi, SH, MH didampingi Kasi Pidana Khusus, Rifqi Arialfha, …

Baca Selanjutnya...

PANORAMIC OF LAHAT DATANGI AIR TERJUN 120 METER

Author : Nopri KOTA AGUNG, LhL – Kebanyakan masyarakat di setiap pergantian tahun, tepatnya 31 Desember menuju 1 Januari berbondong-bondong berlibur ke obyek wisata baik di dalam negeri maupun luar negeri. Ada yg berwisata belanja ke mall, wisata budaya ke candi, wisata alam ke pantai, danau, air terjun dan gunung. …

Baca Selanjutnya...

RSUD LAHAT KEMBALI DIKELUHKAN KELUARGA PASIEN

Author : DARMAWAN LAHAT, LhL – Pelayanan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD, red) Kabupaten Lahat kembali dikeluhkan oleh pasien maupun dari keluarga pasien sendiri. Pasalnya, tadi malam sekira pukul 21.54 wib lampu penerangan RSUD mendadak mati hingga membuat RSUD ini mendadak gelap gulita. Senin (01/01/2018). Suasana gelap yang hampir memakan …

Baca Selanjutnya...

MILIKI 1,7 GRAM PAKET SABU, 4 WARGA DITANGKAP

Author : DARMAWAN GUMAI TALANG, LhL – Sepertinya pergantian tahun 2017 ke tahun 2018 merupakan momen apes bagi DS (34) warga Desa Ngalam Baru, M (29), warga Desa Ngalam Baru, RS (34) warga Kelurahan Pagar Agung, Kota Lahat dan BW (29) warga Jalan Serelo, Kecamatan Lahat, Kabupaten Lahat. Pasalnya ke empat …

Baca Selanjutnya...

HUJAN SEHARIAN, WARGA GERAMAT MEMILIH “GANTUNG KUPING”

Author : Ivi Hamzah MULAL ULU, LhL- Tahun baru, adalah waktunya bagi masyarakat bersenang senang untuk menghabiskan waktu liburnya, tapi lain halnya dengan bapak-bapak petani yang ada di Desa Geramat, Kecamatan Mulak Ilu yang tak mengenal dengan waktu libur, kecuali cuaca buruk seperti hari ini Senin (01/01/18). Pasalnya, hujan hampir …

Baca Selanjutnya...

LIBUR TAHUN BARU, PENGUNJUNG WARTERBOOM MEMBLUDAK

Author ; Prima, AS LAHAT, LhL – Hari pertama usai pergantian tahun baru 2018, sejumlah keluarga ingin mengajak anak anak liburan, Hari ini, Senin (1/1/2018) misalnya. Tepantau di lokasi wisata waterboom di Desa Tanjung Payang, Kecamatan Lahat Selatan di penuhi oleh masyarakat lahat maupun dari kabupaten lainnya . Kedatangan warga ini …

Baca Selanjutnya...

MENGENAL AIR TERJUN HAMAN YANG MEMIKAT HATI

Author : DARMAWAN LAHAT, LhL – Pertengahan tahun 2017 dimanfaatkan tim Panoramic of Lahat yang diketuai oleh Mario Andramartik dengan anggota Yudha, Bayu, Wahyu, Fachri, Decky dan Tya untuk jejalah sungai Liem dan menemukan air terjun yang dikenal bernama air terjun Haman. Di akhir bulan Desember 2017 ini masyarakat membuka …

Baca Selanjutnya...