Home / PEMPROV SUMSEL

PEMPROV SUMSEL

Opening Ceremony Porprov Sumsel ke XIV/2023 di Lahat Resmi Dimulai

Author : Ujang LAHAT, LhL – Dengan mengucap Bismillahhirohmannirrohim, Ketua Panitia Pelaksana Pekan Olahraga Provinsi Sumatera Selatan ke XIV/2023 yang digelar di Kabupaten Lahat, sekaligus sebagai Direktur Bank Sumsel Babel, H. Ahmad Syamsudin secara rinci melaporkan jumlah Cabang Olahraga (Cabor) yang dipertandingkan serta jumlah kontingen yang mewakili masing-masing kabupaten/kota se-Sumsel …

Baca Selanjutnya...

Tinjau Venue Cabor Porprov Lahat 2023, Gubernur Sumsel Tegaskan Hal Ini

Author : Ganda Coy LAHAT, LhL – Gubernur Sumatera Selatan H. Herman Deru melaksanakan kunjungan kerja di Kabupaten Lahat dalam rangka meninjau Venue-venue Cabor Porprov di Kabupaten Lahat, yang mana sudah diketahui bahwa Kabupaten Lahat menjadi tuan rumah pada pelaksanaan Porprov ke-XlV tahun 2023, Rabu (16/8/2023). Kunjungan kerja orang Nomor …

Baca Selanjutnya...

Herman Deru : Sholat Ied Idul Adha Tahun Ini Ramai dan Penuh Kebersamaan

Author : Elan A PALEMBANG, LhL – Menyambut Idul Adha 1444 Hijriah antusias masyarakat begitu luar biasa, khususnya bagi masyarakat yang ingin berqurban. “Ini bukan tinggi tingkat kemisikinan namun antusiasme yang lebih meningkat bagi masyarakat untuk berqurban dan berbagi. Saya berpesan kepada para panitia untuk tepat sasaran kepada pihak yang …

Baca Selanjutnya...

Peduli Dexa Group, HD Suport BKKBN Edukasi Bidan dan Intervensi Stunting

Author : Elan A PALEMBANG, LhL – Gubernur Sumsel H Herman Deru mengapresiasi kepedulian Dexa Group berasama  Ikatan Bidan Indonesia dan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) yang telah menjalankan program edukasi bagi para bidan dan Intervensi Stunting dalam upaya percepatan penurunan angka stunting. “Kepedulianya luar biasa dari Dexa …

Baca Selanjutnya...

Gubernur Herman Deru Apresiasi Bantuan Pokir DPRD Sumsel

Author : Elan A PALEMBANG, LhL – DPRD dan Gubernur Sumsel H Herman Deru menyetujui Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Pertanggungjawaban Pelaksaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Provinsi Sumsel Tahun Anggaran (TA) 2022 menjadi Peraturan Daerah (Perda). Hal itu terungkap pada Rapat Paripurna LXIV di Ruang Rapat Paripurkeputusna DPRD …

Baca Selanjutnya...

Ponpes Mukhtar Syafaat Terus Berkembang, HD Merasa Bangga

Author : Elan A OKI, LhL – Gubernur Sumsel H Herman Deru mengapresiasi Pondok Pesantren (Ponpes) Mukhtar Syafa’at Kecamatan Mesuji Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) yang sudah berhasil mencetak generasi  yang berakhlak mulia.  “Saya mengapresiasi  Ponpes Mukthar Syafa’at yang telah menempa para santrinya menjadi generasi yang berkarakter berakhlak mulia,” ucap …

Baca Selanjutnya...

Festival Sriwijaya 2023 Diapresiasi Kemenparekraf RI

Author : Elan A PALEMBANG, LhL – Kegiatan Festival Sriwijaya XXXI Tahun 2023, yang tengah berlangsung mulai dari tanggal 22 hingga 26 Juni, mendapat apresiasi langsung dari Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf). Hal tersebut dibuktikan dengan masuknya Festival Sriwijaya dalam 110 Kharisma Event Nusantara 2023. …

Baca Selanjutnya...

Sekda Sumsel Buka Paparan Calon Juara Lomba Desa dan Kelurahan

Author : Elan A PALEMBANG, LhL – Sekretaris Daerah (Sekda) P Sumatera Selatan (Sumsel) Ir. SA Supriono membuka kegiatan paparan calon juara lomba desa dan kelurahan, bertempat di Hotel Swarna Dwipa, Kamis (22/6) Siang.  Dalam  kegiatan  yang mengusung tema “Tata kelola pemerintahan yang baik dalam mewujudkan stabilitas ekonomi dan sosial …

Baca Selanjutnya...

Herman Deru Resmi Buka Festival Sriwijaya XXXI

Author : Elan A PALEMBANG, LhL – Gubernur Herman Deru membuka festival perahu cadik di kawasan Jembatan 1 OKU Selatan, Rabu (21/6). Dimana festival perahu cadik tersebut merupakan perlombaan perahu yang juga rangkaian dari Festival Danau Ranau XXIII. Selain festival perahu cadik, kegiatan lainnya juga digelar untuk memeriahkan festival tahunan …

Baca Selanjutnya...

HD : Semoga di Usia 50 Tahun, BBLK Palembang Kian Matang

Author : Elan A PALEMBANG, LhL – Gubernur Sumsel H Herman Deru mengharapkan diusia ke 50 tahun Balai Besar Laboratorium Kesehatan (BBLK) Palembang kian matang  dalam  memberikan layanan yang terbaiknya kepada masyarakat sesuai dengan tugas pokonya  melaksanakan pelayanan laboratorium klinik, uji kesehatan dan laboratorium, kesehatan masyarakat, dan pemberian bimbingan teknis …

Baca Selanjutnya...

Wagub Sumsel HMY Tutup Volleyball Tournament 2023 Perwosi

Author : Elan A PALEMBANG, LhL – Wakil Gubernur Sumsel H. Mawardi Yahya (MY) secara resmi menutup gelaran Volleyball Tournament 2023 Perwosi di Lapangan Sekolah Harapan Palembang, Minggu (18/6) sore. Selain menjadi ajang mencari bibit atlet volley berbakat, Wagub MY berharap penyelenggaraan turnamen ini dapat menjadi media memperkuat silaturahmi antar …

Baca Selanjutnya...

Hadiri Pelepasan Santri dan Tahfidz di Ponpes Thawalib Sriwijaya, HD Dukung Suksesnya Satu Desa Satu Tahfidz

Author : Elan A PALEMBANG, LhL – Saat menghadiri Pelepasan Santri dan Wisuda Tahfidz Pondok Pesantren (Ponpes) Thawalib Sriwijaya yang bertempat di, Talang Kemang, Kecamatan Gandus, Sabtu (17/6).Gubernur Sumsel H. Herman Deru mengapresiasi para pengurus Ponpes  Thawalib Sriwijaya yang telah  mendukung suksesnya program “Satu Desa Satu  Rumah Tahfidz”  dengan melahirkan …

Baca Selanjutnya...

Herman Deru Bangga atas Gotong-royong Pembangungan Masjdi Bustanul Jannah di Kelurahan Kemas Rindo

Author : Elan A PALEMBANG, LhL – Gubernur Sumsel H Herman Deru mengaku bangga atas kebersamaan dan kegotong-royongan masyarakat Lorong Bersama Kelurahan Kemas Rindo Kecamatan Kertapati Palembang dalam membangunan Masjid Bustanul Jannah, Jumat, (16/6). Menurut Herman Deru dengan cara swadaya atau kegotong-royongan masyarakat ini yang sangat baik dibandingkan dengan cara …

Baca Selanjutnya...

Wagub Sumsel Hadiri RUPST PTBA 2023

Author : Elan A JAKARTA, LhL – Wakil Gubernur Sumsel H. Mawardi Yahya menghadiri Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) PT Bukit Asam Tbk Tahun Buku 2022, di Hotel Borobudur Jakarta, Kamis (15/6). Pada kesempatan itu, Wagub Mawardi Yahya mengapresiasi capaian dividen yang dibukukan PTBA sebesar Rp12,6 Triliun dan tercatat …

Baca Selanjutnya...