Home / LAHAT METROPOLIS

LAHAT METROPOLIS

H. HARYANTO SECARA RESMI BUKA APEL SIAGA SENSUS PERTANIAN TAHUN 2023

Author : Ganda Coy LAHAT, LhL – Bertempat di Gedung Pertemuan Kabupaten Lahat diadakannya, Apel siaga sensus pertanian tahun 2023 oleh Badan Pusat Statistik dengan mengusung tema “Mencatat Pertanian Indonesia untuk kedaulatan pangan dan kesejahteraan petani” Selasa (30/5/2023). Kegiatan Dihadiri Wakil Bupati Lahat H. Haryanto, SE, MM, Dandim 0405 Lahat …

Baca Selanjutnya...

WABUP LAHAT DIDAMPINGI SEKDA KUNJUNGI SATU PERSATU PAMERAN PEMBANGUNAN

Author : Ganda Coy LAHAT, LhL – Setelah resminya dibuka pameran pembangunan di Kabupaten Lahat yang diikuti seluruh jajaran OPD Kabupaten Lahat, Forkopimda, segenap organisasi organisasi kemasyarakatan, seluruh Kantor Camat yang ada di Kabupaten Lahat dan lainnya. Selaku Wakil Bupati Lahat H. Haryanto, SE, MM, didampingi Sekda Lahat Chandra, SH, …

Baca Selanjutnya...

SECARA RESMI WABUP BUKA PAMERAN PEMBANGUNAN PERAYAAN HUT LAHAT

Author : Ganda Coy LAHAT, LhL – Masih dalam rangka memperingati HUT Kabupaten Lahat ke-154 sekaligus memeriahkannya, hari ini Pemerintah Kabupaten Lahat melaksanakan pembukaan pameran Stand bertempat di Lapangan EK-MTQ, Senin (29/5/2023). Kegiatan dihadiri Wakil Bupati Lahat H. Haryanto, SE, MM, Forkopimda Lahat, Sekda Lahat Chandra, SH, MM, Asissten, TBUPP, …

Baca Selanjutnya...

Cek Pengunanaan Dana Desa 2023 Camat Kikim Selatan Monev Desa Padang Bindu

Athour : April KIKIM SELATAN, LhL – Tim Monitoring dan Evaluasi (Monev) Kecamatan Kikim Selatan, memeriksa seluruh administrasi sekaligus pengadaan lima unit tenda dan pembelian Kursi dari Pemerintah Desa (Pemdes) Padang Bindu. Kepala Desa (Kades) Padang Bindu, Sucianto membenarkan, bahwasanya tim Monev kali ini, hanya memeriksa adminstrasi penggunaan dana desa …

Baca Selanjutnya...

WABUP BUKA MUSYAWARAH PESTI SEKALIGUS KEJUARAAN DAERAH CAHAYA LAHAT CUP

Author : Ganda Coy LAHAT, LhL – Bertempat di Hotel Bukit Serelo Lahat hari ini, Kamis(25/05/2023) dilaksanakannya Musyawarah Provinsi Persatuan Soft Tenis Indonesia PESTI Sumatera Selatan Sekaligus pembukaan kejuaraan daerah se-Sumatera Selatan Cahaya Lahat Cup Road to Porprov Sumsel XIV 2023 Lahat. Kegiatan ini dihadiri Wakil Bupati Lahat H. Haryanto, …

Baca Selanjutnya...

Camat Kikim Selatan dan Tim Lakukan Monev ke Desa Tanjung Alam

Author : April KIKIM SELATAN, LhL – Pemerintah Kecamatan Kikim Selatan Melaksanakan monitoring dan Evaluasi ke Desa Tanjung Alam Kecamatan Kikim Selatan, Pelaksanaan Monev di Pimpin Langsung camat Kikim selatan di dampingi Tim Monev serta Babinsa dan Babinkamtibmas, Selasa (23/5/2023). Camat Kikim Selatan Hermansyah S.E mengatakan Pelaksanaan Monitoring ini di …

Baca Selanjutnya...

Tiga Desa Sepakati Pasang Patok Batas Sebagai Tanda Batas Desa

Author : April KIKIM TENGAH, LhL – Masalah tapal batas antar desa memang sangat krusial dan penting sekali, terutama mengetahui titik-titik mana saja, yang harus dikelola oleh masyarakat maupun pemerintah desa (Pemdes). Untuk itu Pemdes Kepala Siring telah menyepakati batas antar desa, yakni Muara Lingsing dan Sukaraja yang berbatasan langsung …

Baca Selanjutnya...

Permasalahan Emak-emak Kecamatan Gumay Talang dengan PT BAS Telah Selesai

Author: April GUMAY TALANG, LhL – Permasalahan antara emak-emak Kecamatan Gumay Talang dengan PT Batu Alam Selaras (PT BAS) telah selesai, yang mana, sempat viral dikarenakan debu dari penambangan batubara sangat dirasakan oleh masyarakat. Sehingga, emak-emak pun melakukan aksi demonstrasi di depan Gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Lahat, …

Baca Selanjutnya...

Simpan Ganja 3,57 Gram, Dua Pemuda Ini Ditangkap Polisi

Author : Ujang LAHAT, LhL – Dua pemuda di Kota Lahat masing-masing AS dan AY (26) warga Jalan Kirab Remaja Gang Mawar Kelurahan Talang Jawa Selatan Kecamatan Lahat Kabupaten Lahat, terpaksa harus berurusan dengan pihak penegak hukum Polres Lahat. Pasalnya kedua remaja tersebut ditanggap Satres Narkoba Polres Lahat pada Senin …

Baca Selanjutnya...

Gawat..!!!, Bupati Lahat Dipolisikan PPK dan PPS

Author : Ujang LAHAT – Adanya tudingan Cik Ujang selaku Bupati Lahat yang menyebut bahwa penerimaan PPK dan PPS tahun ini di Kabupaten Lahat diperjual-belikan. Hal tersebut disampaikan Cik Ujang ketika dirinya menemui dan menanggapi aspirasi demonstrans dari gabungan Aliansi Organisasi Kepemudaan (OKP) saat menggelar aksi unjukrasa pada pekan lalu. …

Baca Selanjutnya...

Polres Lahat Terima Team dari RBP Polda Sumsel

Author : Ganda Coy LAHAT, LhL – Kapolres Lahat AKBP S. Kunto Hartono SIK. MT, yang diwakili oleh Waka Polres Kompol Roy Andrian Tambunan S.P. SIK, menerima team RBP yang dipimpin langsung oleh Kabag RBP Rorena Polda Sumsel AKBP Doly Gumara SIK. MH dan team. Rabu (24/05). Team RBP Rorena …

Baca Selanjutnya...

STIE Serelo Lahat Kembali Mewisuda Mahasiswa S2 Sebanyak 48 Mahasiswa

Author : Ganda Coy LAHAT, LhL – STIE Serelo Lahat yang tak lama lagi akan berganti statusnya menjadi Universitas Serelo Lahat (Unsela) kembali mewisuda sebanyak 48 mahasiswa Magister Manajemen (S2). Yudisium dan wisuda ke 26 program pasca sarjana magister manajemen itu berlangsung di Gedung Kesenian, Lahat, Rabu (24/05/23). Hadir pada …

Baca Selanjutnya...

Wabup Hadiri Pembukaan Pelatihan Konvensi Hak Anak Bagi Tenaga Pendidik Tingkat SMP Kawasan Kabupaten Lahat Tahun 2023

Author : Prim LAHAT, LhL – Bertempat di Gedung Pertemuan Kabupaten Lahat, diadakannya acara pembukaan pelatihan Konvensi Hak Anak bagi tenaga pendidik tingkat SMP kawasan Kabupaten Lahat tahun 2023, sekaligus Perjanjian kerjasama Pemerintah Kabupaten Lahat tentang perlindungan khusus anak dalam rangka mewujudkan Kabupaten Lahat menjadi Kabupaten Layak Anak, Rabu (24/5/2023). …

Baca Selanjutnya...

Banyak Ucapan Karangan Bunga Untuk Kasi Intelijen Lahat

Author : Prima LAHAT, LhL – Pemandangan kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Lahat, Rabu, (23/05/23) tampak berbeda dari biasanya. Ucapan karangan bunga berisikan Ucapan selamat dan sukses atas pelantikan Zit Muttaqin, SH MH sebagai Kepala Seksi Intelijen Kejari Lahat terlihat berderet menghiasi halaman kantor Kejaksaan Negeri Kabupaten Lahat. Rupanya pagi ini, …

Baca Selanjutnya...