Home / Umum / WAKO PAGARALAM DUKUNG SWASEMBADA LEWAT “GERTAK”

WAKO PAGARALAM DUKUNG SWASEMBADA LEWAT “GERTAK”

PAGARALAM, LhL – Dalam rangka mendukung program swasembada pangan yang dicanangkan pemerintah pusat, hari ini, Senin (19/09), Walikota Pagaralam dr. Hj. Ida Fitriati Bjasuni M. Kes melakukan gerakan tanam serentak (Gertak). Pada Kesempatan yang sama juga diserahkan bantuan alat mesin pertanian.(alsintan) untuk kelompok tani sekota.Pagaralam yang tergabung.dalam upaya khusus (upsus).
pelaksanaan Gertak yang dipusatkan di Desa Tanjung Payang, Kelurahan Tanjung Agung, Kecamatan Pagaralam Selatan. Dengan penanaman padi jenis Cihireng di sawah milik Surem.

Baca Juga  GEMPABUMI GUNCANG BANDA ACEH - PIDIE JAYA

Dalam sambutannya, Wako berharap supaya yang lakukan hari ini juga diikuti oleh daerah lain”, “Program ini se-Sumsel secara serentak dalam rangka mendukung dan menciptakan.swasembada”, terangnya.

Pangan, lanjut Ida, merupakan sesuatu yang krusial. Karena meski telah memiliki peralatan dan tentara yang pantang menyerah. “Tanpa dukungan pangan yang cukup, tetap saja tidak bisa berbuat apa apa,” urainya.

Baca Juga  BGL TURUT RAMAIKAN LOKASI LOMBA MANCING

Acara Gertak ini, juga dihadiri oleh sejumlah kepala dinas dan badan, TNI Assistant II dan anggota kelompok tani.

Photo/Naskah : (Repi Black)
Editor                 : (UJANG, SP)

 

Check Also

Ratusan Warga Sambut Kehadiran YM dan Istri Saat Penuhi Undangan Pernikahan Alvi dan Putri di Desa Cecar

Author : Ujang LAHAT, LhL – Luar biasa, meskipun harus menunggu cukup lama, namun antusias …

SMM Panel

APK

Jasa SEO