Home / LAHAT / Kecamatan Kota Lahat / H. ASWARI LEPAS 157 JEMAAH HAJI ASAL LAHAT

H. ASWARI LEPAS 157 JEMAAH HAJI ASAL LAHAT

LAHAT, LhL – Malam ini Bupati Lahat H, Saifudin Aswari Riva’i, SE, melepas Calon Jamaah Haji Kabupaten Lahat sebanyak 157, di antara Jamaah Haji 2016, Juga ada Seketaris Daerah Kabupaten Lahat Nasrun Aswari, SE, MM, beserta Istri dan beberapa pejabat di lingkungan Pemerintahan Kabupaten, acara tersebut di helat di Pondopoan Rumah Dinas Bupati Lahat, Jumaat Malam 12/08/2016.

IMG-20160812-WA0034

Terpantau oleh LhL ribuaan masyarakat Kabupaten Kahat penuhi Rumah Dinas Bupati Lahat, guna mengantar sanak saudara mereka yang mau berangkat ke tanah Suci ( Pergi Haji )

Laporan Kepala Kementrian Agama Kabupaten Lahat, mengatakan sebanyak 157 orang calon Jamaah Haji Kabupaten Lahat yang sudah siap untuk melaksanakan Ibadah Haji Tahun 2016.
“Saya menghimbau kepada calon jemaah Haji yang mau berangkat ke tanah suci, agar dapat menjaga kesehatan yang benar- benar Fit di dalam menjalankan seluruh rangkaian terkait keberangkat Haji. Kami juga mengucapkan, terima kasih kepada pihak pemerintah Kabupaten Lahat. yang mana telah banyak membantu dari segi apapun untuk keberangkatan Calon jemaah Haj”, katanya.

Baca Juga  Secara Virtual, Wabup dan Forkopimda Lahat Ikuti Malam Penganugerahan KLA

IMG-20160812-WA0033

Dalam sambutannya, Bupati Lahat H, Saifudin Aswari Riva’i, SE, sekaligus melepas calon jemaah Haji tahun 2016, menyampaikan bahwa, masyarakat Kabupaten Lahat InsaAllah telah memaafkan segala keselahan- keselahan calon Jamaah Haji. “Saya atas nama Pemerintah Kabupaten Lahat, dan atas nama pribadi mengucapkan, selamat kepada calon jemaah Haji Kabupaten Lahat, dan kami masyarakat Kabupaten Lahat, akan mendoakan semua calon jemaah Haji, agar selamat dan pulang dengan tidak kurang satupun.

Baca Juga  Kapolres Lahat Hadiri Puncak HUT Kabupaten Lahat Ke- 145 Perayaan Ke- XXV

Sempat hadir di dalam acara pelepasan jamaah Haji Kabupaten Lahat tahun 2016, Ketua DPRD Kabupaten Lahat, Dandim 0405, Waka Porles, Kepala Dinas, Badan, Kantor, Bagian Setda Lahat, tokoh Agama, tokoh masyarakat, dan ribuan masyarakat Kabupaten Lahat.

Photo/Naskah : (GANDA COY)

Check Also

Polres Ajak Sinergi Dalam Tahapan Pleno KPU

Author : Sofi LAHAT, LhL – Minggu (1/12/24), melalui Humas Polres Lahat, Kapolres Lahat, AKBP …

SMM Panel

APK

Jasa SEO