Home / LAHAT / Kecamatan Kota Lahat / BUPATI LAHAT BERIKAN PENGHARGAAN DAN BEASISWA PADA RATUSAN SISWA BERPRESTASI

BUPATI LAHAT BERIKAN PENGHARGAAN DAN BEASISWA PADA RATUSAN SISWA BERPRESTASI

LAHAT, LhL – Hari Selasa 23/08/2016 ini Bupati Lahat H, Saifudin Aswari Riva’i, Se, yang di dampingin oleh Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Lahat, menghadiri acara pembagian Beasiswa kepada murid berpestasi, dan peletakan batu pertama untuk pembangunan Masjid yang di bangun di lapangan belakang SMKN 1 Lahat, yang mengusung tema ” Raih dan pertahankan Prestasi Wujudkan Lahat Cerdas 2018″

IMG-20160823-WA0013

Acara tersebut di awali dengan menyanyikan Lagu Indonesia Raya, yang di bawahkan oleh seluruh undangan yang sempat hadir di dalam acara tersebut, kemudian dilanjutkan dengan Doa dan beberap sambutanl. Lalu pemberian hadiah dan pemberian piagam penghargaan.

IMG-20160823-WA0019

Laporan ketua Panitia yang di lakukan oleh Kepala Dinas Pendidikan Drs Sutoko, M. Si mengucapkan ribuan terima kasih kepada Bupati Lahat, Ketua Tim PPK kabupaten Lahat, pengurus PGRI Kabupaten Lahat, SKPD Kabupaten Lahat, jhususnya para siswa yang mendapat beasiswa berpretasi, yang mana telah menyampatkan diri hadir di dalam acara ini.

Baca Juga  BELUM DITEMUKAN WARGA TERKENA VIRUS ZIKA

IMG-20160823-WA0015

“Saya ucapkan selamat kepada seluruh siswa- siswa SMA, SMK di Kabupaten Lahat yang mendapatkan penghargaan hari ini, sebanyak 100 siswa- siswi dari SMK- SMK Se- Kabapaten Lahat dan sebanyak 80 siswa dari SMA, yang ada di Kabupaten Lahat. Jadi jumlah siswa- siswi yang mendapat beasiswa berpetasi. ” urai Sutoko.

IMG-20160823-WA0021

Sutoko menambahkan, bahwa dirinya mewakili pengurus PGRI Cabang Lahat mengucapkan selamat, kepada Bupati Lahat, H, Saifudin Aswari Riva’i, SE, yang mana pada tanggal 15 Agustus 2016  lalu, di beri penghargaan Bintang Jasa Utama oleh Presiden Republik Indonesia di Istana Presiden. Kami jajaran pengurus PGRI mengucapkan sela.at atas diterimanya penghargaan tersebut”, tambah Sutoko.

IMG-20160823-WA0022

Sambutan orang tua Wali Murid yang mendapatkan beasiswa bagi yang berpetasai mengatakan, bahwa para wali murid sangat berterima kasih kepada Bupati Lahat dan Dinas Pendidikan, yang telah membuat program seperti yang di laksanakan pada hari ini, “Saya sangat bersyukur, dengan adanya program ini membuat anak saya bisa melanjutkan sekolah ke jenjang yang lebih tinggi lagi. ” ujarnya.

Baca Juga  LIFT BARU RAMAH TAMU, JADIKAN CALLISTA KIAN BERMUTU

IMG-20160823-WA0014

Dalam hal ini Bupati Lahat H, Saifudin Aswari Riva’i, SE, di dalam sambutanya mengucapkan selamat kepada seluruh para siswa- siswi SMA, SMK Se-Kabupaten Lahat yang mana hari ini menerima penghargaan beasiswa perpetasi.

“Saya berharap kepada seluruh siswa- siswi Kabupaten Lahat, yang telah mendapatkan penghargaan, agar dapat terus berpestasi. Jangan mudah puas, teruslah belajar dan berlatih serta pertahankanlah, apa yang telah di dapatkan. Janganlah pernah merasa sambong dan hormati kedua orang tua kalian beserta guru- guru kalian.” pesan Aswari.

Photo/Naskah : (GANDA)

Editor               : (UJANG, SP)

Check Also

Polres Ajak Sinergi Dalam Tahapan Pleno KPU

Author : Sofi LAHAT, LhL – Minggu (1/12/24), melalui Humas Polres Lahat, Kapolres Lahat, AKBP …

SMM Panel

APK

Jasa SEO