Home / LAHAT / Kecamatan Merapi Barat / WARGA PENDATANG PUN BANGGA DENGAN PENERAPAN ADD DESA LUBUK KUTE

WARGA PENDATANG PUN BANGGA DENGAN PENERAPAN ADD DESA LUBUK KUTE

KIMTIM, LhL – Penerapan Alokasi Dana Desa yang Ada di Desa Lubuk Kute pada termin pertama saat ini masih berjalan baik dan lancar, dimana dana tersebut digunakan untuk membangun fasilitas desa, antara lain pembangunan fisik jalan pertanian dan pelataran pemandian desa yang terletak di tepian sungai.

Menurut keterangan kepala Desa Lubuk kute Sahiri pembangunan yang telah terlisiasi saat ini sudah mencapai 60 persen.
”Selaku kepala desa saya merasa sangatlah terbantu dengan adanya dana desa yang telah diberikan oleh pemeritah utuk dibangunkan ke setiap perdesaan, maka dari itu saya bersama masyarakat bisa membangun dan memperbaiki pembangunan yang ada di desa kami, ” cetus Sahiri selaku kepala Desa Lubuk Kute.

Baca Juga  PLENO VF PPK MERAPI BARAT HAPALAN UNGGULI PSR-ROZI

Di saat awak media LhL sedang melakukan pengambilan photo, awak media LhL pun sempat bercengkrama dengan masyarakat desa setempat yang sedang mencuci pakaian di sungai Empayang, lalu salah seorang warga, Naila asal Pagar Alam, yang sudah lama ikut suami tinggal Di Desa Lubuk Kute mengatakan, sebagai pendatang di desa ini, sangatlah senang dan bangga atas apa yang telah dilakukan oleh kepala desa dan pemerintah yang telah membangun desa ini sebaik mungkin.

Baca Juga  PPK Merapi Barat Gelar Rapat Plano Terbuka Rekapitulasi DPSHP Akhir

”Kami sebagai masyarakat Desa Lubuk kute, merasa senang dan bangga dengan apa yang telah dilakukan oleh pemerintah baik pemerintah desa dan pemerinta pusat dalam hal pembangunan desa, yang telah memberikan  bantuan untuk membangun desa pada setiap tahunnya, maka dari itu kami selaku masyarakat mengucapkan terima kasih pada pemerintah,” ungkap Naila.

Naskah/Photo : (Sonny)
Editor : (Yadi)

Check Also

BM : “Yulius Maulana Dekat Dengan Rakyat, Pantas Jadi Bupati Lahat”

Author : Ujang MERAPI TIMUR – Acara pengukuhan Team Pemenangan dan Team Keluarga Pasangan Calon …

SMM Panel

APK

Jasa SEO