Home / Umum / PASCA LEBARAN, GUNUNG DEMPO DIGANDRUNGI WISATAWAN

PASCA LEBARAN, GUNUNG DEMPO DIGANDRUNGI WISATAWAN

PAGARALAM, LhL – Keindahan alam yang dikaruniakan Yang Maha Kuasa kepada masyarakat Kota Pagaralam tak terbantahkan. Gunung Dempo misalnya, gunung yang memiliki puncak dengan ketinggian 8000 meter di Atas permukaan laut ini, ramai dikunjungi banyak orang. Apalagi saat hari raya dan hari besar lainnya.

IMG_20160709_135036

Pantauan crew LhL di lapangan mulai dari anak anak, orang tua, laki dan perempuan berkunjung ke tempat wisata alam yang dipadu dengan pepohonan teh dan udara sejuk pegunungan. Bahkan tidak sedikit yang berselfiria lokasi yang dianggap mereka menarik untuk dijadikan latar belakang puisinya.

Baca Juga  Pj Bupati Hani Syopiar Rustam Tiada Hari Tanpa Pelayanan Kepada Masyarakat

Seorang wisatawan asal Provinsi Bengkulu, Yen mengakui akan keindahan gunung Dempo. Menurut dia, keramaian pengunjung tidak hanya dari masyarakat Pagaralam saja. Akan tetapi banyak juga wisatawan yang datang dari luar Pagaralam, seperti dari Empat Lawang, Lahat dan Bengkulu.

Ramainya pengunjung di sejumlah titik tangsi, merupakan berkah tersendiri bagi warga sekitar dengan menjadi juru parkir. “Selain pemandangannya yang indah, kami juga merasa nyaman dan aman. Karena ada yang jaga kendaraan kami, dan juga ada warga yang menyediakan makanan ringan di lapak-lapaknya untuk pengunjung”, tutur Yen, Sabtu, (9/7).

Baca Juga  KISRUH JEMBATAN PONTON PAIKER BELUM ADA TITIK TEMU

Photo/Naskah : (Repi Black)

Check Also

Ratusan Warga Sambut Kehadiran YM dan Istri Saat Penuhi Undangan Pernikahan Alvi dan Putri di Desa Cecar

Author : Ujang LAHAT, LhL – Luar biasa, meskipun harus menunggu cukup lama, namun antusias …

SMM Panel

APK

Jasa SEO