Home / 2022 / November / 12

Daily Archives: November 12, 2022

Seni “Tari Nyadike Sawah” Hibur Warga Muba di Batam

Editor : RON MUBA – BATAM (KEPRI), LhL – Sambil memikul Lesung, tampak lenggak-lenggok penari dari Sanggar Sa’ayu binaan Ketua TP-PKK Muba, Hj. Asna Aini Apriyadi memukau ribuan warga masyarakat Kabupaten Muba yang berada di Kota Batam Provinsi Kepulauan Riau, Sabtu (12/11/2022) malam di Harmoni OneHotel & ConventionCentre Batam. Ribuan …

Baca Selanjutnya...

Woodball PALI Sabet Juara Umum Kejurda Piala Bupati Lahat Cup

Author : Tom PALI, LhL – Cabang Olahraga (Cabor) Woodball Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (PALI) berhasil mendapatkan juara umum pada pada kejuaraan Daerah (Kejurda) piala Bupati cup tahun 2022 di kabupaten Lahat, kegiatan tersebut dipusatkan di gelora serame lahat, Sabtu, (12/11/2022). Prestasi membanggakan diraih Indonesia Woodball Association (IWbA) Kabupaten …

Baca Selanjutnya...