Home / 2017 / Mei / 05

Daily Archives: Mei 5, 2017

FESTIVAL TARI MASSAL PAUD RESMI DIBUKA OLEH H. ASWARI RIVA’I

Author : Prima, AS LAHAT — Bertempat di Gedung Olahraga (Gor) Bukit Telunjuk Kabupaten Lahat dilaksanakan Festival Tari yang diikuti oleh ribuan murid Pendidikan Anak Usia Dini (Paud) yang ada di Kabupaten Lahat, Jumat (5/5/17). Hadir dalam acara tersebut Bupati Lahat H. Aswari Rivai, SE beserta istri, unsur FKPD, Anggota …

Baca Selanjutnya...

BP4ABI ISLAMIC CENTER MUARA ENIM GELAR LOMBA DA’I CILIK

Author : Azhari MUARA ENIM, LhL – Badan Pelaksana Pendidikan dan Peningkatan Pemahaman Ajaran Serta Budaya Islam (BP4ABI) Islamic Center Muara Enim, mengadakan lomba da’i cilik pada Kamis (4/5/17) di masjid Babusalam Islamic Center Muara Enim dengan tema “Melalui lomba Da’i Cilik Kita Bina Anak anak Menjadi Insan Yang Islami …

Baca Selanjutnya...

SIDAK PASAR SQUER, BUPATI LAHAT MINTA PEDAGANG TIDAK “NAKAL”

Author : Prima, AS LAHAT, LhL – Jelang bulan suci ramadhan, beberapa bahan sembako mengalami lonjakan harga serta permintaan. Oleh sebab itu, pada Jumat pagi (5/5) Bupati Lahat, H Aswari, SE, melakukan inspeksi mendadak (Sidak) di beberapa pasar, salah satunya PTM Squer Serelo dengan memantau stabilitas harga sembako dan stock …

Baca Selanjutnya...