Home / KABAR TNI / KODIM 0722/KUDUS / Panggung Irup Di Lokasi Upacara TMMD, Siap di Gunakan

Panggung Irup Di Lokasi Upacara TMMD, Siap di Gunakan

Kudus- Pembukaan TMMD Reg. Ke-107 Kodim 0722/Kudus tinggal hitungan hari segala persiapan telah di lakukan termasuk penyiapan mimbar( Irup) Inspektur Upacara,Kudus 14/03/20.

Dari pantaun, nampak di tengah lapangan Desa Kedungsari ada sebuah kotak persegi empat terbuat dari kayu lengkap dengan hiasan warna merah putih kesan mewah di dapatnya.

Tempat itu kami siapkan karena termasuk kelengkapan yang wajib di penuhi dalam kegiatan upacara, ya karena tempat tersebut nantinya yang akan di gunakan tempat Irup(Inspektur upacara) saat acara pembukaan upacaraTMMD Reg. Ke- 107 dan pembacaan amanat upacara,” Tutur kapten Heru Cahyono.

Baca Juga  Bahan Cor Berkualitas Demi Capai Target Di Kedungsari.

Sekedar informasi awal, rencana yang membuka program TMMD Reg. 107 Kodim Kudus sekaligus menjadi Irup (Inspektur Upacara) adalah wakil gubernur Jawa tengah Taj Yasin Maimoen, semoga tidak ada perubahan,” pungkasnya. (Pendimkudus)

Check Also

Pasien Karantina ODP Covid-19 Diajak Senam Komando Oleh TNI-Polri

Kudus – Dengan berakhirnya gelaran TMMD Reguler 107 di Desa Kedungsari aparat TNI-POLRI terus dihadapkan …

SMM Panel

APK

Jasa SEO