Home / LAHAT METROPOLIS / Kecamatan Kota Lahat / SEKDA LAHAT BUKA TURNAMEN LIGA PELAJAR U-12 PIALA MENPORA

SEKDA LAHAT BUKA TURNAMEN LIGA PELAJAR U-12 PIALA MENPORA

Author : Prima, AS

LAHAT, LhL – Demi meningkatkan bibit- bibit sepak bola di kabupaten lahat, Sumatera Selatan. Pemerintah Kabupaten Lahat melalui Forum Sekolah Sepak Bola Indonesia ( Fossbi) Kabupaten Lahat menyelengarakan Liga Pelajar U- 12 Piala Menpora Zona Lekipali (Lahat, Pagar Alam, Emapat Lawang). Kegiatan Event Piala Menpora selama 2 hari 15-16 Juli 2017. yang berlangsung di lapangan Gelora Serame.

Dalam laporan ketua umum Fossbi Labupaten Lahat, Ahmad Syahri Kurniato SHi mengucapakan terima kasih kepada pemerintah kabupaten lahat, beserta para seponsor, Yamaha, Honda, Oppo, KNPI Lahat, Pemkab Lahat, Koni Lahat, yang sudah mensuport kegiatan piala menpora ini.

“Kita bersyukur sekda sudah berkenan untuk hadir, dan Kadispora lahat sudah membatu dan motipasi kepada kami dan banyak membatu buat kami, kegaiatan ini bukan hanya ini saja kita mencari bibit bibit di kabupaten lahat dari usia dini, kami juga terima kasih kepada panitia sudah kerja keras untuk membatu event piala menpora”, ujar Ahmad Syahri Kurnianto.

Baca Juga  BURSAH-PARHAN AJAK MASYARAKAT UNTUK BERWIRA USAHA

IMG-20170715-WA0086

Dilanjutkan oleh Ketua Umum Fossbi Kabupaten Lahat. Dengan menjujung sportipistas kegiatan, event ini.

“Alhamdulilah event piala menpora ini dikuti 12 peserta dari kabupaten lahat, Pagar Alam, Empat Lawang, ini zona lekipali, dan juga event ini tetap berlanjut dan kita mencari bibit- bibit sepak bola do lahat. Siapa yang Juara di kabupaten lahat ini akan kita ikut lagi event piala menpora di palembang,” kata Ayie.

Sementara itu, sambutan Bupati Lahat H. Aswari Rivai SE diwakili oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Lahat, H. Hariyanto, SE. MM membukan Liga pelajara Piala Menpora ia menyatakan sangat senang atas kehadiran Sekda Lahat serta Dandim, Ketua Koni dan para pejabat lainnya.

Baca Juga  Bupati Lahat Buka Kegiatan Sosialisasi Percepatan Pencegahan Perkawinan Pada Usia Anak

“Kami mohon maaf bahwa bupati lahat tidak bisa hadir di acara ini, selamat bertanding, dan junjung seportipitas buat adek adek sekalian, pemerintah kabupaten lahat sangata mendukung kegiatan ini. Ada titipan dari bupati lahat siapaa mendapat juara satu akan di berikan hadia buat adek-adek di liga pelajara ini,” kata Sekda.

Usai membuka Piala Menpora Liga pelajar ini. Sekda Lahat, Kodim 0405 Lahat, Kadispora Lahat, Ketua Koni, Ketua Fossbi melakukan tendangan pertama petanda event piala menpora segara dimulai.

Editor : Yadi

Check Also

Hadiri Sidang PMH LPG Subsidi di PN Lahat, SBM Linggau MOR II Ditolak Hakim Tanpa Kuasa Dirut PT. Pertamina

Author : Ujang LAHAT, LhL – Sidang kedua gugatan Perbuatan Melawan Hukum (PMH) antara Yayasan …

SMM Panel

APK

Jasa SEO