Home / KABAR TNI / KODIM 0722/KUDUS / “PROGRES” Rumah Tidak Layak Huni oleh Satgas TMMD kodim 0722/kudus

“PROGRES” Rumah Tidak Layak Huni oleh Satgas TMMD kodim 0722/kudus

Kudus – “Progres” atau kondisi terbaru rehab Rumah Tidak Layak Huni, yang di laksanakan oleh anggota Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler-107, di Dukuh Mudal Rejo desa kedungsari kecamatan gebog, kabupaten kudus bersama Masyarakat sudah terlihat hasilnya, sudah terlihat begitu kokoh berdiri, untuk itu anggota Satgas TMMD tetap menjaga semangat demi tercapainya target, khususnya rehab Rumah Tidak Layak Huni (RTLH).

Baca Juga  Anggota Satgas TMMD Jalin Komunikasi Di Kedai Kopi.

Menurut penjelasan salah satu anggota Satgas TMMD, kodim 0722/kudus, Pelda Rubadi menuturkan, “sampai saat ini, semangat yang di tunjukkan satgas TMMD di titik sasaran rehab Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik Bapak Sulkhan (65 th) masih terjaga dengan baik, dan menunjukkan hasil yang sangat memuaskan dengan sudah terlihatnya kondisi rumah yang berdiri kokoh, semua rencana dan target sesuai yang di rencanakan dalam program TMMD,” terang Bapak Rubadi. Minggu (22/3/2020).

Baca Juga  Rumah Mbah Suyat Jadi Barak Prajurit TNI

Demikian pentingnya tetap menjaga semangat dan kebersamaan, antara anggota Satgas dan Masyarakat di kondisi apapun, sehingga semua pekerjaan dapat di kerjakan dan di selesaikan dengan tepat waktu, sehingga hasilnya sangat baik dan manfaatnya betul-betul dapat di rasakan Masyarakat. ( Pendimkudus )

Check Also

Pasien Karantina ODP Covid-19 Diajak Senam Komando Oleh TNI-Polri

Kudus – Dengan berakhirnya gelaran TMMD Reguler 107 di Desa Kedungsari aparat TNI-POLRI terus dihadapkan …

SMM Panel

APK

Jasa SEO