Home / Umum / KETUA DPD PARTAI GERINDRA SUMSEL BUKA TURNAMEN TIRTA HARJA CUP KE – 13

KETUA DPD PARTAI GERINDRA SUMSEL BUKA TURNAMEN TIRTA HARJA CUP KE – 13

BANYUASIN, LhL – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Republik Indonesia yang Ke-71 Tahun 2016. Desa Tirta Harja, Kecamatan Muara Sugihan, Kabupaten Banyuasin, Provinsi Sumatera Selatan. Menyelengarakan turnamen Sepak Bola Tirta Harja Cup yang ke – 13. Yang berlangsung di Lapangan Tirta Harja. Sabtu Sore, 20/8/2016

Kehadiran Ketua DPD Partai Gerinda Sumsel, H Aswari Riba’i, SE dalam acara ini, berkat undangan dari Kades Tirta, yang sekaligus membuka turnamen sepak bola Tirta Harja Cup Ke 13 . Aacara ini di hadiri oleh Camat Muara Sugihan, Kades dan DPC Partai Gerindra Bayuasin, dan peserta 47 Tim Sepak Bola serta tamu undangan.

IMG-20160820-WA0007

Sujarwo Kepala Desa, Tirta Harja sambutan turnamen Tirta Harja Cup ia mengucapkan. terima kasih kepada Ketua DPD Partai Gerindra Sumsel, dan Anggota DPRD Sumsel Ketua DPC Gerindra Bayuasin, “Turnamen ini kita selenggarakan, guna mempererat tali silaturahmi persaudara antar desa, dan kita adakan selama Dua Tahunan didesa ini. Semoga turnamen ini bisa berjalan dengan baik dan lancar, serta dapat menjunjung tinggi sportipitas di dalam bermain. Kedapan, kita akan terus adakan turnamen atar desa di kecamatan ini. Terima kasih kepada bapak aswari sudah datang kesini untuk membuka turnamen ini dan ingin lebih dekat dengan masyarakat disini”, ujar dia.

Baca Juga  NASDEM ROMBAK PENGURUS ORGANISASI, PENGURUS LAMA TETAP DIBERDAYAKAN

Sedangkan H. Aswari Rivai SE sendiri, selaku Ketua DPD Gerindra Sumsel, tak menolak untuk membuka turnamen sekaligus melakukan tendangan pertama. Ia juga berterima kasih kepada Kades dan Panitia Sudah melakukan ivent Tirta Harja Cup. “Turnamen Sepak bola Tirta Harja Cup, saya harapkan kepada tim Sepak Bola tidak melakukan kesalahan disetiap pertandingan. Event ini bukan ajang berkelahi. tetapi ini mencari bibit di sumsel maupun didesa ini. Semoga turnamen ini berjalan dengan lanccar dan jujung tinggi sportipitas. Saya Bangga dengan desa ini, setelah masuk kesini masyarakat disini kompak memasangkan bendera merah putih di setiap rumah masing. Insaallah saya akan datang kesini lagi ” kata Wari.

Baca Juga  DPRD LAHAT BENTUK TIGA PANSUS

Photo                 : (Dekca)

Naskah             : (Prima)

Editor.              : (UJANG, SP)

Check Also

Ratusan Warga Sambut Kehadiran YM dan Istri Saat Penuhi Undangan Pernikahan Alvi dan Putri di Desa Cecar

Author : Ujang LAHAT, LhL – Luar biasa, meskipun harus menunggu cukup lama, namun antusias …

SMM Panel

APK

Jasa SEO