Home / LAHAT METROPOLIS / Kecamatan Kikim Barat / Mendekati Lebaran Harga Sawit Naik, Petani di Desa Mekar Jaya Ditimpa Kebahagiaan

Mendekati Lebaran Harga Sawit Naik, Petani di Desa Mekar Jaya Ditimpa Kebahagiaan

Author : April

KIKIM BARAT, LhL – Jelang memasuki suasana libur lebaran Idul Fitri tahun 1444 Hijriah/2023. Petani kelapa sawit di Desa Mekar jaya Kecamatan Kikim Barat ditimpa kebahagiaan.

Betapa tidak, harga Tandan Buah Segar (TBS) kelapa sawit terus menanjak. Meski kenaikan harga tidak begitu signifikan, namun telah membawa kebahagiaan bagi petani.

Data terhimpun, harga TBS kelapa sawit mulai membaik, setelah memasuki Agustus 2022 lalu. Di September lalu, harga sawit di tingkat pabrik masih diangka rata-rata Rp 1500 per kilogram. Memasuki Oktober, sebagian besar pabrik membeli TBS masyarakat diangka Rp 2000 lebih per kilogram. Terbaru, pada Rabu , 12 April ini, harga tertinggi di Pabrik Rp 2.390 per kilogram. Tawaran harga terendah di Desa Mekar Jaya Kecamatan Kikim Barat Jaya, Rp 2.300.

Baca Juga  Bank Sumsel Babel Berikan Pengarahan Integrasi Aplikasi SIPD dan SISKEUDES Untuk Lahat

‘’Harga TBS hari ini naik Rp 20 hingga 70 per kilogramnya. Harga tertinggi. Kemungkinan bakal naik lagi,’’ ujar Kepala Desa Mekar Jaya Bambang Yang juga Salah satu Toke Sawit di desa Mekar Jaya.

 

Editor : Ron

Check Also

Program Yang Relevan Menjadi Alasan Masyarakat Marga Mulya Pilih YM-BM

Author : Ujang KIKIM TIMUR, LhL – Kehadiran YM-BM yang disambut begitu semarak oleh masyarakat …

SMM Panel

APK

Jasa SEO