Home / 2023 / Maret / 07

Daily Archives: Maret 7, 2023

Kapolres Lahat Ikuti Kegiatan Pawai Piala Adipura Tahun 2022

Author : Ganda Coy LAHAT, LhL – Pada hari Selasa 07 maret 2023, Kapolres Lahat AKBP S. Kunto Hartono SIk. MT, yang di wakili oleh Waka Polres Kompol Feby Yana SIK, mengikuti kegiatan Pawai dengan membawa berkeliling Piala Adipura tahun 2022 dan Piala Proklim Utama 2022. Kegiatan pawai tersebut turut …

Baca Selanjutnya...

Piala Adipura Diarak Keliling di Bumi Seganti Setungguan

Author : Ganda Coy LAHAT, LhL – Masyarakat Kabupaten Lahat di beberapa titik menyaksikan pawai Piala Adipura yang dibawa Bupati Lahat Cik Ujang SH didampingi Ketua TP PKK Kabupaten Lahat Lidyawati Cik,  Ujang S. Hut MM, dan Wakil Bupati Lahat H. Harianto, SE, MM, MBA didampingi Wakil Ketua PKK Lahat. …

Baca Selanjutnya...

Gubernur Sumsel Terima Audiensi Sekjen Wantannas

Author : Elan. A PALEMBANG, LhL – PALEMBANG – Mengawali agenda kerjanyanya Gubernur Sumsel  H Herman Deru menerima Kunjungan Kerja (Kunker) Sekretaris Jendral (Sekjen) Dewan Ketahanan Nasional (Wantannas)  RI, Laksamana Madya TNI (Purn) Dr. Ir. Harjo Susmoro, S.Sos, S.H, M.H, M.Tr, bertempat di Ruang Tamu Gubernur Sumsel, Selasa (7/3) pagi. …

Baca Selanjutnya...

Harnojoyo: Tekan Kasus Stunting Butuh Sinergi yang Kuat

Author; Elan PALEMBANG, LhL-Pemerintah Kota Palembang terus berupaya menekan kasus stunting atau kekerdilan. Hasilnya terlihat signifikan “Alhamdulillah, stunting sudah turun dari 24 persen kini di angka 16 persen,” kata Wali Kota Palembang Harnojoyo, di acara bakti sosial dan pengobatan massal yang digelar di Lanud Sri Mulyono Herlambang, di Kampung Dirgantara, …

Baca Selanjutnya...