Home / LAHAT / Kecamatan Kota Lahat / GRAND ZURRI HOTEL : SETETES DARAH ANDA, HARAPAN BAGI MEREKA

GRAND ZURRI HOTEL : SETETES DARAH ANDA, HARAPAN BAGI MEREKA

LAHAT, LhL – Dengan slogan “Setetes Darah Anda Harapan Bagi Mereka”. Hari ini, Senin 10/10/2016 Hotel Grand Zuri Lahat helat donor darah. Bersama para pendonor, karyawan hotel termegah di Kabupaten Lahat tersebut menyumbangkan darah mereka satu kantong.

Mario salah seorang panitia dalam acara tersebut mengatakan kepada LhL, bahwa donor darah ini masih dalam rangkaian perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Hotel Grand Zuri Lahat. Akan tetapi kata Mario, acara ini akan selalu lakukan secara rutin 3 bulan sekali.

Baca Juga  Pemkab Lahat Sambut Dandim 0405/Lahat dan Kajari

“Bagi masyarakat Kabupaten Lahat yang mau menyumbangkan darahnya, langsung saja ke lokasi di Hotel Grand Zuri Lahat, yang beralamat di Jalan Lintas Sumatera No 138, Desa Manggul, Kecamatan Kota Lahat Sumatera Selatan”, ajak Mario.

Photo/Naskah : (GANDA COY)

Editor                 : (UJANG, SP)

Check Also

Tetapkan Dua Tersangka, Kejari Lahat Kebut Kasus Dugaan Korupsi Proyek Peta Desa Fiktif

Author : Jang LAHAT, LhL – Kejaksaan Negeri (Kejari) Lahat menetapkan 2 (Dua) orang Tersangka …

SMM Panel

APK

Jasa SEO