banner
banner
Home / LAHAT / Kecamatan Pulau Pinang / Kapolres Lahat Resmikan Musholla Al- Iklas Polsek Pulau Pinang

Kapolres Lahat Resmikan Musholla Al- Iklas Polsek Pulau Pinang

Author : Ganda Coy

PULAU PINANG, LhL – Pada hari Senen tanggal 18 April 2022, pukul 17.00 wib, bertempat di Mapolsek Pulau Pinang, Kapolres lahat AKBP Eko Sumaryanto SIK, yang didampingi oleh Kapolsek Pulau Pinang Iptu Amrin Prabu melaksanakan peresmian Musholla Al Ikhlas di Polsek Pulau Pinang.

Hadir dalam pelaksanaan giat tersebut Ibu Ketua Bhayangkari Cabang Lahat Ny Endang Sumaryanto, Kabag SDM kompol M.Nuh SH, Kabag Log Kompol Telebanua SH, kasi propam Ipda Nurkosim SH, seluruh anggota, perwakilan kades, dan masyarakat sekitar Polsek pulau pinang.

Menurut keterangan Kapolsek Pulau Pinang Iptu Amrin Prabu, menjelaskan
Pembangangunan Musholla Al-Iklas berjalan kurang lebih 5 Minggu dari peletakan batu pertama oleh Kapolres Lahat dengan dana swadaya oleh Kapolsek dan anggota serta bantuan dari relasi perusahaan yang ada di Kecamatan Pulau pinang.

Baca Juga  STIE Serelo Lahat Buka Pendaftaran Mahasiswa Batu Tahun 2022

“Disini kami mengucapkan ribuan terimakasih kepada pihak terkait yang mana telah banyak membantu didalam pembangunan Musholla berkat kerjasama yang baik dapat diselesaikan,”sampainya.

Sementara dalam sambutanya Kapolres Lahat mengucapkan banyak terima kasih kepada Kapolsek Pulau Pinang dan anggota serta Forkompinda Kecamatan Pulau Pinang atas semua bantuan dan doa sehingga Mushola ini bisa selesai dan bisa di pergunakan untuk sholat berjamaah.

Baca Juga  Kades Keluhkan Jembatan Rusak, Perusahan PT. PCM Lambat dalam Perbaikan

“Disni saya menghimbau tolong dijaga dan dirawat serta digunakan untuk beribadah baik untuk anggota maupun masyarakat sekitarnya,”ungkapnya.

Acara perenmian Mushola Aliklas ditandai dengan penandatanganan prasasti oleh Kapolres lahat yg di saksikan oleh porkopinda Kecamatan Pulau pinang dan Ketua Bhayangkari Cabang Lahat. Setelah pelaksanaan penandatanganan prasasti peresmian mushola Aliklas acara di lanjutkan dengan pembagian sembako kepada masyarakat kurang mampu di wilayah kec. Pulau pinang oleh Kapolres lahat yang di dampingi ibu ketua Bhayangkari Cabang Lahat.

Editor : Ron

Check Also

Pemkab Lahat Peringati Nuzulul Qur’an Tahun 1446 H/2025 M

Author : Jang LAHAT, LhL – Bupati Lahat, Bursah Zarnubi dan Wakil Bupati Lahat, Widia …

SMM Panel

APK

Jasa SEO