Home / 2017 / Maret / 10

Daily Archives: Maret 10, 2017

GARA GARA SATPAM, HUT PTBA BERLANGSUNG RICUH

Author : Ari Firmansyah MUARA ENIM, LhL – Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) PTBA yang dihelat perusahaan batubara terbesar di sumsel itu, malam ini Jumat (10/3) berlangsung ricuh. Hal ini dikarenakan semua masyarakat dilarang masuk, begitupun para insan media yang hadir juga diusir oleh pihak keamanan yang ada di tempat …

Baca Selanjutnya...

JELANG KOMPETISI, TIM TOMSPEED MOTOR TERUS LAKUKAN PERSIAPAN

Author : Ganda Coy LAHAT, LhL – Semakin mendekat hari “H” even Road Race yang akan di laksanakan di Kota Lubuk Linggau, membuat Tim Tom’Speed kejar terus untuk memperbaiki Sepeda Motor yang akan diturunkan ke even Road Race di Kota Lubuk Linggau, pada akhir maret mendatang. Terpantau Lahathotline.com, tim Tom “Speed …

Baca Selanjutnya...

MELALUI “LEMANG” DIHARAPKAN POLISI MAKIN DEKAT DENGAN MASYARAKAT

Author : HENDRIADI LAHAT, LhL – Upaya agar masyarakat bisa mendapatkan pelayanan cepat dalam hal terjadinya tindak perlawanan terhadap hukum yang terjadi, melalaui Bhabinkamtibmas polres lahat Bripka Zulfikar, hari ini Jum’at (09/03) melaksanakan sosialisasi aplikasi Lemang lahat (Laporan Cepat Masyarakat Lematang Lahat) bertempat di SMP 2 lahat, dengan antusias para …

Baca Selanjutnya...

KOLAM RENANG PTBA DISERAHTERIMAKAN

Author : Ari Firmansyah MUARA ENIM, LhL – PT Bukit Asam (Persero) Tbk lakukan serah terima kolam renang Bukit Asam Tirta Enim kepada Pemkab Muara Enim, Jumat (10/3). Dengan diserahkannya kolam renang berstandar nasional ini, kini Pemkab Muara Enim sudah memiliki fasilitas untuk menyelenggarakan even pertandingan berskala nasional. Penyerahan kolam …

Baca Selanjutnya...

WARGA MUARA DANAU DAPAT PEMBEKALAN UMROH DARI ARMINAREKA PERDANA

Author : Jack Mania TANJUNG TEBAT, LhL – Tujuan hidup adalah bahagia dunia akhirat, sehat kaya berkah, ini yang diharapkan semua orang di dunia ini. Banyak harta tapi tidak berkah,al atau banyak harta tetapi tidak sehat, badan sehat harta banyak, tetapi tidak berkah. Banyak sekali masalah dalam hidup ini akan, …

Baca Selanjutnya...

ANGDES TERLINDAS TRUCK, 1 KORBAN KRITIS 1 LURING

Author : Ari Firmansyah MUARA ENIM, LhL – Mobil batubara type HD melindas Angkutan Pedesaan (Angdes) yang melaju dari arah Muara Enim menuju ke daerah Ujan Mas, tadi pagi sekitar pukul 10.30 di Tanjung Raman,  Kecamatan Ujan Mas, Kabupaten Muara Enim, Jum’at, (10/3). Informasi terhimpun, mobil alat berat type HD …

Baca Selanjutnya...

MUNDABIL HAITAMI : APARATUR DESA KURANG DI FUNGSIKAN

Author : Mundabil Haitami MUARA ENIM, LhL – Pemerintah Desa (Pemdes) sebagai penyelenggara pemerintahan terdepan dalam melaksanakan urusan kabupaten/kota yang diserahkan kepada desa, diperlukan adanya kapatisitas perangkat desa yang memadai. Seperti yang diutarakan oleh Mundabil Haitami, selaku aktivis pemerhati Pwmdes si Kabupaten Muara Enim, Jumat (10/3). Sedangkan, kata Mundabil, penyelenggaraan …

Baca Selanjutnya...

KOLABORASI TANAMAN CEMPEDAK DAN NANGKA DIMINATI BANYAK ORANG

Author : Ganda Coy LAHAT, LhL – Bertempat di kediaman Rizal Enani ST dan ibu Sri Indrayani S. Pd, yang beralamat di jalan Beringin Jaya Sekip Sido Mulyo, Kelurahan Pasar Lama, Kecamatan Lahat, ada sebuah tanaman buah yang sangat menarik. Yaitu batang nangka yang di cangko dengan batang cempedak. Luar biasanya, …

Baca Selanjutnya...

SRI MELIYANA RESMIKAN GEDUNG REVITALISASI SDN KOTA AGUNG

Author : JACK   KOTA AGUNG, LhL – Sehubungan dengan telah selesainya pembangunan gedung SDN 01 Kota Agung, hari ini Jum’at (10/3) Ir Sri Meliyana anggota DPR RI Komisi X mengunjungi sekolah tersebut guna meresmikan gedung revitalisasi berlantai dua, yang biaya pembangunannya dari dana pusat (APBN). Kedatangan Ir Sri Meliyana, …

Baca Selanjutnya...

PENDERITA ISPA DOMINASI PASIEN DI PUSKESMAS MUARA ENIM

Author/Photo.   : Hafiz/Ari Firmansyah MUARA ENIM, LhL – Penyakit Infeksi Saluran Pernapasan Akut( ISPA), saat ini mendominasi penyakit yang diderita oleh masyarakat di Kecamatan Muara Enim, Kabupaten Muara Enim. Plt Kepala Puskesmas Muara Enim, Subandi SH, Kamis (9/3) mengklaim, dari total kunjungan pasien ke Puskesmas yang dipimpinnya sepanjang tahun 2017, penyakit …

Baca Selanjutnya...

BERIKUT NAMA NAMA KORBAN “TABRAKAN MAUT” DI DESA MANGGUL

Author : DARMAWAN LAHAT, LhL – Menyusul pemberitaan kecelakaan lalulintas yang memecah suasana lengang di Desa Manggul, Kecamatan Kota Lahat malam hari, mendadak ramai seketika, pasalnya sekira pukul 21.30 wib di Jalinsum (Jalan Lintas Sumatera) tepatnya di Desa Manggul, Kecamatan Lahat Kabupaten Lahat, telah terjadi laka lantas dua kendaraan jenis …

Baca Selanjutnya...

BERANTAS NARKOBA, BNK MUARA ENIM LAKUKAN KIE-P4GN

Author : Ari Firmansyah MUARA ENIM, LhL – Untuk memberantas Narkoba di lingkungan Kabupaten Muara Enim, BNK melakukan Komunikasi, informasi dan Edukasi (KIE) bersama Jurnalistik di Kantor BNK Kabupaten Muara Enim, Jumat (10/3). Hal ini dilakukan, karena mengingat sudah maraknya penyebaran Narkoba di Indonesia BNK melakukan gerak cepat dengan cara …

Baca Selanjutnya...